Artikel
Wawasan al Qur'an tentang kebebasan beragama : suatu kajian tafsir tematik /
Jaminan dasar akan kebebasan beragama bagi masing-masing warga masyarakat melandasai hubungan antar warga masyarakat atas dasar sikap saling menghormati, yang akan mendorong timbulnya kerangka sikap tenggang rasa dan saling pengertian yang besar. Terlepas dari itu kentalnya perjalanan sejarah dengan penindasan, kesempitan pandangan dan kedzaliman terhadap kelompok minoritas yang berbeda keyakinan mayoritas, sejarah umat manusia membuktikan bahwa sebenarnya toleransi adalah bagian intren dari kehidupan manusia. syur.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain