Artikel
Hutang luar negeri dan investasi asing : mitos dan fakta /
Pokok persoalan yang bersangkut paut dengan hutang luar negeri ini, menduduki persoalan yang utama dalam perekonomian Indonesia. Semula hutang luar negeri dijadikan faktor yang bisa membantu menbangun perekonomian, tapi setelah dirasakan beban hutang semakin berat, dan akhirnya muncullah masalah baru yang menyangkut tentang pembayarannya yang dibebani dengan bungan. Malah terbukti bahwa hutang luar negeri menjadi jebakan bagi Indonesia dalam menyelesaikan berbagai masalah ekonomi bahkan masalah politik.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain