Artikel
Muhammad : Reformer sosial umat /
Meski secara fisik sudah tiada, namun kehadiran Muhammad beserta ajaran agungnya terasa begitu hidup di setiap lekukan zaman. Banyak sekali ajaran yang direinterpretasikan oleh umat sehingga compatable dengan arus perkembangan zaman. Salah satunya adalah interpretasi terhadap spirit reformasi sosial. dari hasil studi di ketahui bahwa Muhammad telah menjalankan reformasi sosial yang demikian dasyat untuk setting sosial masyarakat Arab. Reformasi sosial ini merupakan derivasi dari reformasi teologis, utamanya dalam syahadat la ila ha illa Allah". Reformasi sosial Muhammad berdasar pada tiga pilar filosofis
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain