Artikel
Hubungan antar kelompok masyarakat di komplek perumahan : studi kasus di perumahan Bumi Tamalanrea Permai [BTP] kecamatan Tamalanrea, Makassar, Sulsel /
Tulisan ini membahas tentang bagaimana pengetahuan, sikap dan perilaku warga yang ada di sebuah komplek perumahan dalam melihat perbedaan suku dan agama diantara mereka sambil melihat kemungkinan adanya kesadaran akan kesediaan untuk menerima paham pluralisme yang memiliki arti menghargai sekaligus menghormati keberagaman suku, agama, ras, golongan, warna kulit, bahasa dan sebagainya. Sasaran studi ini adalah warga di perumahan Bumi Tamalanrea Permai [BPT] kelurahan Tamalanrea, Makassar, Sulsel. Di komplek perumahan ini, sudah beberapa kali terjadi perselisihan antar warga yang dipicu oleh persoalan yang berkaitan dengan agama yang jika ditelusuri lebih jauh memang memiliki perbedaan etnik dan agama. Berdasarkan hal tersebut maka tulisan ini membahas tentang hubungan antar suku dan terutama umat beragama di sebuah unit analisis komplek perumahan. Sebagai akibat dari kondisi sosial ekonomi di Sulawesi Selatan yang kadang tidak menentu dan juga pertumbuhan penduduk yang tinggi.......yo.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain