Artikel
Penilaian Kinerja dalam Pembelajaran Kimia
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penilaian kinerja dan gaya kognitif terhadap hasil belajar kimia dengan mengontol pengetahuan awal siswa. penelitian dilaksanakan di SMA Negeri 2 dan SMA Negeri Menado dengan sampel sebanyak 88 siswa, yang diambil dengan teknik multistage rampon sampling. Metode yang digunakan adalah metode eksperimen dengan desain trea by level dan data dianalisismenggunakan ANKOVA. .....
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain