Banyak peneliti membahas dan memberikan definisi mengenai soal korupsi dari berbagai sudut pandang. Sebagaian besar definisi tersebut dititik beratkan pada masalah prilaku. Pada akhir tulisan ini m…
Telaah tentang fungsi hukum serta hubungannya dengan politik menghasilkan beberapa kesimpulan berbeda, yang sesuai dengan perspektif dan paradigma yang melandasi studi tersebut. Reformasi hukum di …
Fungsi dan peran hukum sangat dipengaruhi dan kerapkali diintervensi oleh kekuatan politik. Di Indonesia konfigurasi politik berkembang melalui tolak-tarik antara yang demokratis dan otoritarian se…
Campur tangan militer dalam politik di Dunia Ketiga selalu dianggap suatu keharusan. Namun pengelolaan pemerintahan rezim militer seringkali pula menambah persoalan baru. Hal ini sudah dikaji ditin…
Ketika persoalan masyarakat sipil menjadi sentral pembicaraan dan pembahasan dalam perkembangan politik dan demokratisasi. Arif Budiman melakukan analisis terhadap keberadaan negara. Mungkikah ia m…