Artikel
Perspektif Muhammad Iqbal tentang pendidikan :
Muhammad Iqbal dikenal sebagai pemikir, mistikus dan pendidik besar di dunia Islam yang sangat mementingkan nilai-nilai kerohaniaan. Dalam pemikirannya ia mencoba untuk mengimbangi praktik-praktik kehidupan umat Islam pada waktu itu dengan pandangan tasawuf baru yang didasari orientasi dinamis yang berlandaskan ajaran Islam. Ia merupakan tokoh legendaris besar diantara para pujangga di negerinya [India]. Pamikiran Iqbal mengenai pendidikan memiliki beberapa implikasi dalam praktik pendidikan bahwa pendidikan seharusnya bersifat dinamis, kreatif dan diarahkan untuk memupuk dan memberikan kesempatan gerak kepada semangat kreatif yang bersemayam dalam diri manusia; Untuk menciptakan insan kamil sebagai tujuan akhir pendidikan, sifat keaslian individu [fitrah] sebagai hamba dan sekaligus khalifah Allah perlu diperkokoh dan diperkuat, dan senantiasa dapat disesuaikan dengan perkembangan zaman, ilmu pengetahuan dan teknologi; Sebagai pendidik, guru harus memberikan kebebasan terhadap....yo.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain