Artikel
Permainan konstruktif untuk meningkatkan kemampuan multiple intelligence [visual-spasial dan interpersonal] :
Selama ini, seorang anak dikatakan cerdas jika mampu menguasai bidang matematika atau sains, sehingga banyak siswa yang tidak menguasai dua bidang ini menjadi frustasi untuk mengejar prestasi. Padahal telah muncul banyak prekembangan terbaru mengenai kecerdasan seseorang dan telah terjadi banyak fakta bahwa banyak orang yang sukses tidak selalu sebanding dengan kemampuan matematika dan sainsnya. Kecerdasan kini tak hanya dipandang dari dua aspek kemampuan tersebut di atas saja, namun dapat di kategorikan de dalam 8 kecerdasan seperti yang diungkapkan seperti yang diungkapkan oleh Howard Gardner. Tulisan ini adalah hasil penelitian tentang upaya bimbingan dan konseling Islam melalui permainan konstruktif untuk meningkatkan hanya 2 macam aspek kecerdasan saja dari 8 aspek yang ada pada siswa yakni kecerdasan spacial-visual dan interpersonal. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa permainan konstruktif yang berikan sebagai treatment kepada siswa mampu meningkatkan kecerdasan...ifa.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain