Skripsi
Makna religiusitas bagi kaum waria yang bekerja di salon
Waria yang bekerja di salon memaknai religiusitas sebagai tanda ketaatan dan ketakwaan kepada Tuhan mereka dengan melakukan perintah Tuhan seperti sholat, puasa, haji serta penghayatan dan keyakinan tentang adanya Tuhan.
D-2013/SOS/012 | Perpustakaan A. Yani | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Tidak tersedia versi lain