Skripsi
Pandangan Rasyid Ridha tentang relasi agama dan negara dalam kajian fiqih siyasah
Wacana tentang agama dan negara, seolah tidak akan pernah ada habisnya untuk diperdebatkan. Perbincangan hal tersebut akan senantiasa aktual dan faktual. Oleh karena itu, meskipun sudah banyak uraian yang diberikan tentang konsepsi relasi agama dan negara, tetap akan selalu menarik untuk diperbincangkan. rnDikalangan intelektual muslim sendiri terdapat berbagai corak dalam hal memahami kenegaraan terkait pandangan bentuk relasi agama dan negara, ini disebabkan karena ajaran Agama Islam multi-interpretasi bergantung dengan kondisi di masing-masing zamannya. rnSudah merupakan menjadi suatu kelaziman bahwa risalah Islam – Al-Qur’an dan Hadits - yang dibawah oleh Muhammad SAW adalah Agama yang penuh dengan ajaran dan undang-undang, yang bertujuan membangun manusia guna memperoleh kebahagiaan hidup di dunia dan akhirat. rnMeskipun pada akhirnya terdapat banyak aliran dalam memahami serta menafsirkan ayat-ayat yang berkenaan dengan segala bentuk permasalahan dunia dan akhirat dengan pemahaman dan penafsiran yang berbeda-beda.rnHal ini terbukti dengan adanya kelompok-kelompok yang berbeda pandangan terhadap relasi agama dan negara, apakah pandangan tersebut menunjukkan adanya konsep real tentang negara Islam atau tidak.rnPandangan Rasyid Ridha tentang relasi agama dan negara rn
S-2014/SJ/006 | Perpustakaan A. Yani | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Tidak tersedia versi lain